UNIT PATKO 801 SAT SAHBARA POLRES SUMENEP GELAR PATROLI RUTIN KE TEMPAT WISATA RELIGI ASTA TENGGI

LINTASMATRA.COM – SUMENEP. Anggota Unit Patko 801 Sat Sabhara Polres Sumenep melaksanakan kegiatan patroli rutin dengan sasaran beberapa tempat objek vital, tempat rawan dan sepi, maupun tempat wisata dan Wisata religi.” 10/11/2019
Adapun Patroli yang dipimpin Bripda RB. Moh Berawiyanto bersama Bripda Yongky Avriyansah dan Bripda Burhanus Sulton .M. Menyisir di lingkungan dengan menghimbau adanya Kamtibmas.
“Bripda RB. Moh Berawiyanto bersama Bripda Yongky dan Bripda Burhan tersebut melakukan pengecekan ke salah satu objek wisata religi di Kabupaten Sumenep yaitu Asta Tinggi yang ada di Desa Kebun Agung Kecamatan Kota Kabupaten Sumenep.
Kemudian Dalam pelaksanaan patroli selalu memberikan himbauan kepada petugas Asta tenggi dalam menerima tamu agar selektif, baik KTP dan benda yang dibawah, petugas patroli sempat stanbay ber jam-jam di area tempat wisata religi sambil memantau keluar masuknya orang Ziarah.
Disamping itu peugas patroli melakukan dialogis terhadap tamu yang datang di Asta tenggi, Anggota juga tak lupa untuk menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas untuk senantiasa berhati-hati dan waspada terhadap oknum yang mempunyai niat jahat baik di tempat Ziaroh dan diperjalanan sehingga selamat sampai dirumah.” himbauannya.”*(narto)