ASPEKINDO GELAR MUNAS IV DAN HUT KE.25 – TAHUN 2019
Sidoarjo | Minggu 27 Januari 2019
Editor | Armito
SIDOARJO – ( LM.COM. )”
Assosiasi Pengusaha Kecil Kaca Mata Indonesia ( ASPEKINDO ) mengadakan MUNAS Ke-IV dan Ultah ke 25 Tahun, bertempat di SKY BALLROOM FAVE HOTEL MEX SURABAYA, dengan dihadiri 80 Anggota Aspekindo beserta Undangan lainnya, Acara dimulai pukul 09.00 WIB.” Minggu, 27/1/2019
“Sambutan Ketua Panitia” Siswo Yulianto, menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu demi terwujudnya acara Munas ini, baik peserta dalam kota maupun dari luar kota” Sampainya
” Kami selaku Ketua Panitia, dengan adanya Munas ke-IV ini agar di manfatkan dengan baik, sehingga bisa menentukan kebijakan pilihannya untuk memilih Ketua baru yang bisa dan mampu membawa ASPEKINDO yang lebih baik dan juga bisa menerobos kebutuhan pangsa pasar.” Tuturnya
“Kata sambutan Ketua Aspekindo”Sumartono, pertama – tama permohonan maaf atas kepemimpinan saya selama ini , tentunya masih banyak kedepan yang perlu kita kerjakan semoga nanti bagi ketua terpilih agar bisa melanjutkan segala cita – cita Aspekindo yang belum tercapai, untuk menjadi Aspekindo yang berdedikasi tinggi dan profesional.” Pungkas Sumartono
“Disampaikan pula oleh H.Sir Muhammad Pembina Aspekindo, berharap Agar Aspekindo siap menyongsong pasar Globalisasi dalam perdagangan bebas, dan juga agar Aspekindo mendatang akan lebih baik.” Imbuhnya
“Kemudian, secara prosedural Pengurus lama melakukan laporan Surat Pertanggung Jawaban ( SPJ ) yang disaksikan anggota Aspekindo, yang akan dipertangung jawabkan pula oleh Ketua yang baru setelah usai waktunya nanti di Munas 5 tahun yang akan datang.
” Kemudian, dibentuklah Presidium Sidang, untuk memimpin jalannya pemilihan Ketua secara demokrasi, kemudian H.M Abdul Azis (Azis Optik) mengusulkan kandidat Calon Ketua Umum Aspekindo agar dibagi jadi 3 bagian, ” ( Korwil 1 sampai Korwil 3 )
“Adapun Kandidat” Korwil 1 ( Jember ) terdiri dari 3 Kandidat, Sri Sulastri ( Optik Widya ), – Korwil 1 Sidoarjo, Didik Muryadi ( Jasa Lensa Optik ), – akhirnya terpilih menjadi Ketua Umum Aspekindo dari Korwil 2 Jombang masa bakti 2019 – 2024.
“Kata sambutan ketua terpilih” Didik Muryadi menyampaikan banyak terima atas kepercayaan yang diberikan kepada kami, nanti Untuk menambah pengetahuan para peserta anggota Aspekindo akan kami diadakan Seminar Akademis, yang tujuannya untuk meningkatkan Pengetahuan REFRAKSI dan PELAYANAN terhadap Customer Optik itu sendiri, dan juga Seminar Produk Optik.” Papar ketua terpilih.
“Di tengah dan penghujung acara dimeriahkan oleh iringan music artis Ibu Kota dengan Sound System 1000 Watt, sambil menyaksikan pengundian kartu peserta dengan beberapa hadiah yang telah disediakan oleh panitia” Tambahnya, 27/1/2019 (*ES*)