LINTASMATRA.COM – TAPANULI. Babinsa Koramil 19/Sipahutar Kodim 0210/TU Serda Usman mengikuti rapat pemilihan anggota BPD Sipahutar I Kabupaten Tapanuli Utara di Kantor Kepala Desa Sipahutar I
Kegiatan ini juga di hadiri oleh Kepala Desa sipahutar I Ramos Silitonga, Ketua BPD Pagar Silitonga, Wakil Ketua BPD Herbin Silitonga, Sekretaris BPD Josua Silitonga, anggota BPD Sampe Silitonga dan Dulfrida Simanjuntak, serta masyarakat desa sipahutar I
Sebelum memulai pemilihan anggota BPD yang baru babinsa memberikan arahan kepada anggota yang akan di pilih nanti.Dalam arahanya Babinsa Serda Usman menyampaikan, bila sudah terpilih nantinya anggota BPD harus bekerja sama dengan Kepala Desa dalam pengelolaan Dana Desa untuk kemajuan Desa Sipahutar I demi kesejahteraan masyarakat dimasa yang akan datang.(Beni)

Babinsa Kodim 0210/19 Tapanuli Utara Hadiri Rapat Pemilihan BPD
Related Articles
-
PEMBUKAAN MUSABAQAH TILAWATIL QURAN MTQ KE VII KOTA SUBULUSSALAM, BERPUSAT DI JAMBI BARU KECAMATAN SULTAN DAULAT.
-
USAHA MENINGKATKAN SEMANGAT BELAJAR PELAJAR MTSN 1 KOTA PALU, MAHASISWA KKN PMM UMM LAKUKAN PENYULUHAN DAN PELATIHAN foto dengan kepala sekolah dan guru terkait di MTSN 1 KOTA PALU
-
Dinas PUPR Hotmix 12 ruas jalan di kelurahan lalang 2020 ,warga suka Cita